Jumat, 05 Oktober 2012

Fairytale of Life

10/05/2012 08:55:00 PM 0 Comments
Hai semuanya. Kawan blogger semuanya. *ehem*
Lama nih saya nggak ngepost. Biasa, manusia sibuk. Iya, sibuk bermalas-malasan~ 
~(‾▿‾~)~(‾▿‾)~(~‾▿‾)~

Nah... Jadi... Berhubung saya udah lima belas tahun bulan Juni kemarin tepatnya tanggal lima *ups kode*, saya merasa saya sudah..... tua (‾▿‾)v
Gak tua-tua amat juga sih. Eh ini bener-bener cuma basa-basi lho. Yang sebenernya pengen saya bahas adalah lagu atau puisi atau kumpulan kalimat absurd (silakan pilih sendiri) yang saya buat ketika sedang bosan setengah mati dengan pelajaran pe-ka-en dan gurunya-_,-

Judulnya.... Fairytale of Life.

Jadi, tolong jangan ditertawakan meskipun judulnya sangat kekanak-kanakan.
._.
Minta carikan nada lagu itu ke sana ke mari ke Widha ke Maul ke Zulfa ke semuanya tapi pada akhirnya menemukan sendiri nadanya. Nada yang pas dengan suara pas-pasan saya ^^
Jadi pesan saya adalah, cobalah sampai merasakan kepuasan pada batinmu! Yeah! (?)

._......
Oke maaf..... jadi kebanyakan basa-basinya. Inilah liriknya!! Tadaaaaaa~~~

Do you hear them
They sing, they play
Happiness outside, sorrow inside
'Cause they believe that a fairy would come and make them live happily ever after
Just like in a fairytale

Do you feel them
They fly, they fall
Devastating outside, surviving inside
'Cause they believe that an evil would come and ruin everything they've made
Just like in a fairytale

And this is your life, in your own fairytale
Covering the sorrow by singing and playing
Surviving from everything by flying from falling

And this is your life, in your own fairytale
Being the last-standing from every ruined things
Trying to make life happy ever after

Just like a fairytale in your life

Dahbistu.
._.
Bye. Mhihihiihi. Terima kasih sudah meluangkan waktu Anda sekalian untuk membaca tulisan ini~